Bagaimana Cara Mengembalikan File Foto Yang Terhapus Permanen di HP Android?

Bagaimana Cara Mengembalikan File Foto Yang Terhapus Permanen di HP Android - Foto spesial tanpa sengaja terhapus secara permanen yang dilakukan secara tidak sengaja oleh Anda memang nyebelin ya! Apalagi foto tersebut memiliki banyak kenangan. Namun pertanyaanya Apakah bisa foto yang sudah terhapus bisa dikembalikan lagi? Kemungkinannya adalah 50% - 50 %, namun tenang, coba Anda memakai cara yang Admin Cloudninepedia bagikan ini, mungkin bisa mengembalikan mood Anda lagi.

Untuk ini Kita membutuhkan :
  1. Perangkat Android
  2. Wajib, perangkat sudah di root
  3. Kesabaran dan segelas kopi (hehehe Admin just kidding, okay)
Mari Kita mula, Aplikasi yang Kita butuhkan yakni Undeleter 3.7.3.4 | versi terbaru


Mari Kita mulai mengembalikan file yang terhapus :

Note : Klik untuk memperbesar gambar :D











Program ini akan mengakhiri pencarian dan akan mengembalikan file foto yang terghapus.
apabila ada kesulitan, silahkan meninggalkan tanggapan di kolom komentar.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment